Martabak Manis Ekonomis No Telur No Proofing

Dipos pada May 8, 2022

Martabak Manis Ekonomis No Telur No Proofing

Anda sedang mencari inspirasi resep Martabak Manis Ekonomis No Telur No Proofing yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Martabak Manis Ekonomis No Telur No Proofing yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Martabak Manis Ekonomis No Telur No Proofing, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Martabak Manis Ekonomis No Telur No Proofing enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Martabak Manis Ekonomis No Telur No Proofing sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Martabak Manis Ekonomis No Telur No Proofing memakai 7 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Alhamdulillah Suksess๐Ÿ˜ walaupun pernah gagal berkali2 pake resep lain . Pernah gosong juga walaupun udah berlubang2 bagus .. Ternyata ada teknik bikinnya ya๐Ÿ˜Š Ini resep ekonomis banget tanpa telur tanpa didiamkan dlu .langsung bikin aduk2, langsung jadi .๐Ÿ˜ senangnyaa.. Punya meses cuma sedikit,alhasil kurang menarik .tapii gapapa ..yg penting rasanya enak๐Ÿ˜Š

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Martabak Manis Ekonomis No Telur No Proofing:

  1. 7 sdm Tepung Terigu
  2. 2,5 sdm Gula pasir
  3. 1 bungkus kecil Vanili bubuk
  4. 3 sdm Susu Dancow bubuk
  5. 1/4 sdt Garam
  6. 1/2 sdt Baking Soda / Baking Powder
  7. 150 ml Air

Langkah-langkah untuk membuat Martabak Manis Ekonomis No Telur No Proofing

1
Masukkan semua bahan kecuali baking soda / baking powder.tambahkan air sedikit demi sedikit.jangan langsung banyak. Jika kurang air,tambah lagi.tapi jika merasa sudah cukup,jangan ditambah lagi. Adonannya tidak encer tidak kental juga. Td 150 ml tidak saya pake smua.
Martabak Manis Ekonomis No Telur No Proofing - Step 1
Martabak Manis Ekonomis No Telur No Proofing - Step 1
2
Kopyok2 sampai berbusa.
Martabak Manis Ekonomis No Telur No Proofing - Step 2
Martabak Manis Ekonomis No Telur No Proofing - Step 2
3
Panaskan teflon menggunakan api sedang cenderung kecil.
Martabak Manis Ekonomis No Telur No Proofing - Step 3
4
Jika teflon sudah panas,masukkan baking soda / baking powder.kopyok2 kembali sampai berbusa.teflon panas tandanya ketika ditetesin air,airnya akan berbunyi cess..tunggu sampai air hilang.
Martabak Manis Ekonomis No Telur No Proofing - Step 4
5
Masukkan adonan,goyang ke kiri dan ke kanan sampai membentuk pinggiran martabak. Masak martabak menggunakan api sedang cenderung kecil.tunggu hingga berlubang lubang.kemudian masukan gula pasir.tutup teflon.kemudian kecilkan api.
Martabak Manis Ekonomis No Telur No Proofing - Step 5
Martabak Manis Ekonomis No Telur No Proofing - Step 5
6
Jika sudah berlubang2,dan pinggirannya kecoklatan,matikan api.kemudian oles margarin. Keluarkan dari teflon selagi masih panas.
Martabak Manis Ekonomis No Telur No Proofing - Step 6
7
Kemudian beri topping sesuka hati.saya pke meses,skm coklat dan kacang.
Martabak Manis Ekonomis No Telur No Proofing - Step 7
Martabak Manis Ekonomis No Telur No Proofing - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Martabak telur

Martabak telur

Ini kulit martabaknya bikin sendiri ya jadi berasa agak tebel๐Ÿ˜ Resep udh share sblm postingan ini

Martabak Har Praktis

Martabak Har Praktis

Pernah dikasih tetangga yg asli orang Palembang. Berhubung tetangganya sudah pindah, terpaksa harus bikin sendiri. Ternyata mudah dan rasanya otentik :).. Selamat mencoba resep mudah ala saya..

2 porsi
Martabak lenggang

Martabak lenggang

Untuk 1 resep ini menghasilkan 15 buah martabak lenggang.source Culinary BWI. Untuk filling menurut saya lebih enak pakai selai cokelat.langsung lumer dimulut...

Terang bulan teflon (martabak manis)

Terang bulan teflon (martabak manis)

Weekend tapi hari lagi hujan. Pengen jajan, tapi mager buat keluar kosan. Mumpung ada sisa meses dan ragi, iseng lah bikin terbul teflon ala2 ๐Ÿ˜Š

Martabak Manis Teflon Eggless ๐ŸŒธ

Martabak Manis Teflon Eggless ๐ŸŒธ

Resep by Nova Tiara #DiRumahAja bersama cemilan manis dan empuk #PejuangGoldenApron2 #april #2020 #cookpad_id #cookpadcommunity_majalengka #HappyCooking ๐Ÿ˜

1 teflon
Martabak tahu

Martabak tahu

Lumayan buat cemal cemil pake rawit ijo

Martabak Telur Sosis Sayur Kulit Lumpia

Martabak Telur Sosis Sayur Kulit Lumpia

Ini rasanyaa endool bangeet deh, belum beres masaknya udh keburu abis di gadoin anak2 hihi, enak banget buat temen nasi atw jadi camilan jg enak.. Rasanya gurih krenyes2 apalagi dimakan sama saos atw cabe rawit hmmm makin maknyuss

Martabak manis teflon

Martabak manis teflon

Coba coba bikin martabak manis pas banget bahan2 nya ada di rumah kirain bakalan lama atau ribet ternyata gampang hasilnya pun sangat memuaskan, gak jauh beda sama yg suka di jual abang2 itu lho.. bahkan suami sampe muji, gak nyangka si istri bisa bikin martabak enak ๐Ÿ˜š๐Ÿ˜š

Martabak manis/ terang bulan teflon

Martabak manis/ terang bulan teflon

Berhubung lagi stay at home karena corona iseng-iseng buat ini, aku lihat di salah satu youtube(lupa namanya), selamat mencoba

2 porsi
Martabak / terang bulan

Martabak / terang bulan

Coba coba lagi bun...modifikasi ala ala sndri...

MPASI/Snack 1y+ Martabak Mini

MPASI/Snack 1y+ Martabak Mini

Benerยฒ penghabisan isi kulkas, pas banget ada kulit lumpia, bikin aja martabak pakai bahan seadanya. Kandungannya lengkap ya ada prohe, prona, lemak, dan karbohidrat. Pas banget buat booster BB anak krn ini cemilan berat. Isian dan tekstur bisa disesuaikan dengan isi kulkas dan kesukaan anak ya bun.

Terbul jumbo dadakan

Terbul jumbo dadakan

tadinya sih cuma iseng aja pengen buat cemilan yg mudah, gk tau knp malah kue ini yg melintas di pikiran๐Ÿ˜, akhirnya sy coba deh dgn bahan seadanya, alhamdulillah hasilnya sgt memuaskan

Martabak Pancake Mini

Martabak Pancake Mini

Sudah seminggu anak saya belum mau ganti cemilan, biasanya cuma saya bentuk jadi laba-laba dan gambar apapun request dia. Hitung hitung asah kreatifitas bundanya hahahah Saya buat mudah biar bisa langsung praktik ya buibu

Martabak tempe

Martabak tempe

Hari ini hari sabtu.. saatnya weekend yeah.. tp siang mikir juga mau masak apa ya.. akhire masak simple2 aja tapi tetap nikmat..

5 porsi
30 menit
Martabak manis Keto!๐Ÿ˜‹

Martabak manis Keto!๐Ÿ˜‹

Craving for martabak manis akhirnya terobati sudah setelah sekian lama cari2 resep sedikit di modifikasi jadilah martabak manis yang keto Friendly. Lembut jadinya hampir seperti pancake yg tebal tetapi lumayanlah untuk mengobati rasa kangen sama mantan soalnya enak juga saya hampir bablas makannya. ๐Ÿ˜‚๐Ÿคญ

Terang Bulan Teflon

Terang Bulan Teflon

Masih harus banyak belajar. Tapi mayanlaaah. Not bad. #PejuangGoldenApron2 #PejuangGoldenApron2 #PejuangGoldenApron2

2 teflon
1,5 jam