Ini Martabak Teflon-ku

Dipos pada May 12, 2022

Ini Martabak Teflon-ku

Anda sedang mencari inspirasi resep Ini Martabak Teflon-ku yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Ini Martabak Teflon-ku yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Ini Martabak Teflon-ku, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Ini Martabak Teflon-ku enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Ini Martabak Teflon-ku adalah 3 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Ini Martabak Teflon-ku sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Ini Martabak Teflon-ku memakai 9 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

#PejuangGoldenApron2 #minggukeduapuluhtujuh #terussemangat Sudah hampir sebulan pingin martabak, namun nahan diri ga jajan di luar pada masa-masa seperti ini. Dengan modal nekat akhirnya bikin martabak sendiri pake teflon. Hasilnya cukup menghibur dan menggeyangkan,πŸ˜‚πŸ˜‚πŸ˜‚

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Ini Martabak Teflon-ku:

  1. 2 butir telur
  2. 9 sendok makan tepung terigu (me: segitiga biru)
  3. 3 sendok makan margarin
  4. 4 sendok makan gula pasir
  5. 1/2 sendok makan fermipan
  6. 1/2 sendok makan soda kue
  7. 2 sendok makan susu bubuk fullcream
  8. Sejumput garam
  9. 200 cc air hangat

Langkah-langkah untuk membuat Ini Martabak Teflon-ku

1
Campur semua bahan (kecuali air) dalam wadah bersih, aduk rata menggunakan wisk (me: pake sendok) sambil tambahkan air hangat sedikit demi sedikit. Aduk terus hingga tidak ada tepung bergerindil.
Ini Martabak Teflon-ku - Step 1
Ini Martabak Teflon-ku - Step 1
Ini Martabak Teflon-ku - Step 1
2
Tutup adonan dengan tutup kaca/kain bersih. Diamkan kurang lebih 15-20 menit agar adonan menggembang (terlihat ada gelembungnya)
Ini Martabak Teflon-ku - Step 2
Ini Martabak Teflon-ku - Step 2
3
Panaskan teflon (saya: diameter teflon 15-20 cm) dengan api kecil sekitar 10 menit hingga permukaannya panas. Tuang sepertiga bagian adonan martabak ke dalam teflon, masak dengan api kecil. Saat permukaannya sudah setengah menguning/setengah matang, taburkan 1 sendok makan gula pasir di atasnya (boleh skip jika tidak suka). Jika permukaan martabak sudah kuning merata dan berpori, itu tanda martabak sudah matang, angkat dan letakkan di atasn talenan. Lakukan berulang hingga adonan habis.
Ini Martabak Teflon-ku - Step 3
Ini Martabak Teflon-ku - Step 3
Ini Martabak Teflon-ku - Step 3
4
Potong martabak menjadi 2 bagian. Olesi permukaan salah satu bagian martabak dengan filling sesuai selera (berhubung di rumah hanya ada skm coklat, ya saya pake saja). Tutupkan bagian martabak lainnya ke bagian yang sudah ada fillingnya. Olesi bagian luarnya pake margarin (boleh skip), kemudian potong sesuai selera. Martabak siap dinikmati.
Ini Martabak Teflon-ku - Step 4
Ini Martabak Teflon-ku - Step 4
Ini Martabak Teflon-ku - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Martabak sayur ala ala 😍

Martabak sayur ala ala 😍

Waktu penghujan gini, rasanya mulut maunya nggiles makanan teroosss ya 😁 apa aku aja ya yg ngerasa gini

Martabak mini

Martabak mini

Tadi sore hujan gk brenti2, buka lemari madih ada bahan,cuuuuus langsung eksekusi. Jadi deeeechh anak2 syuukaa sieekali😍

Martabak Tahu Kornet

Martabak Tahu Kornet

Beberapa waktu yang lalu saya lagi kepengen bikin lauk yang bisa dimakan sebagai cemilan juga tapi yang murah meriah. Nah, kebetulan saya punya kulit lumpia sisa bikin piscok. Buru-buu ke tukang sayur bat beli tambahannya. Alhamdulillah semua sukaaaa

3-4 porsi
Martabak telor + tahu mini

Martabak telor + tahu mini

#Pertamaperdana aku buat martabak telor+tahu ini.. Gara2nya suami suka beli martabak yg jual di dekat rumah aku.. Dan akhirnya aku berpikir untuk membuatnya sendini dirumah.. Lebih puassss..

Terang bulan mini ala cikawai

Terang bulan mini ala cikawai

Martabak mini enak

Martabak mini

Martabak mini

Cemilan buat anak2

Martabak manis

Martabak manis

manissnya mantaap n kriuuuk d pinggir..

2 porsi
Martabak tahu simple

Martabak tahu simple

Cemilan simple, bisa dimakan pakai cabe rawit atau pakai sambel kecap pun uenaaak.

Martabak mini simple

Martabak mini simple

percobaan pertama bikin martabak mini dengan bahan yang mudah hasil lumayan. Next mungkin akan bikin dg resep berbeda.

Terbul mini irit

Terbul mini irit

Orang pesen jajanan budgetnya macem2. Kalo budgetnya tipis, pilihannya seringnya jatuh ke ini

Martabak manis Pandan

Martabak manis Pandan

Beberapa hari pengen banget martabak manis. Pas hujan2, makan martabak manis yg lembut, lumer gitu enaak banget 🀀 teksturnya empuk seperti bolu referensi resep teh Ricke Ordinary Kitchen.

30 menit
Terang Bulan Homemade

Terang Bulan Homemade

Hampir sepekan di setiap daerah mengeluarkan kebijakan local lockdown selama 2 minggu untuk meminimalisir penyebaran virus covid-19, sementara sekolah,pekerjaan dan ibadah di lakukan #DirumahAja Tapi sistem work from home tidak berlaku dikantor saya, saya masih aktif kerja ke kantor dan untungnya pekerjan saya tidak banyak berinteraksi dengan banyak orang, walaupun kantor masih aktif kami bisa menerapkan #SocialDistancing atau jaga jarak dengan rekan kerja. Brangkat menggunakan kendaraan pribadi sesampai kantor di ruangan masing2 yang kebetulan satu ruangan saya tempati sendiri jadi masih aman terkendali, yang terpenting selalu cuci tangan dengan sabun, pulang kerja langsung mandi, selalu jaga kesehatan dan stamina. Semoga musibah ini cepet selesai dan stay healthy Nah kebetulan weekend saya sudah bisa #DirumahAja saya manfaatin waktu #DirumahAja dengan membuat cemilan yang biasa kita jumpai dimalam hari yaitu Terang Bulan Bersarang tantangan dari cilmin #RecookBarengCilmin yang kebetulan merecook resep dari mbk #SilvaMalexhi dan kebetulan juga nyambung dengan tema #WeekendChallenge #TerangBulanHomemade #WanilahMeolah #RecookBarengCilmin #PejuangGoldenApron2 #DirumahAja #WeekendChallenge #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Samarinda

Martabak teflon super lembut anti gagal

Martabak teflon super lembut anti gagal

iseng" coba bikin martabak manis teflon ..alhamdulillah hasilnya mantuulll bgtt super lembut .. Anak dan suami sukaa kebangetan 😍😍😍