Terang Bulan ala ViArFi

Dipos pada May 15, 2022

Terang Bulan ala ViArFi

Anda sedang mencari inspirasi resep Terang Bulan ala ViArFi yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Terang Bulan ala ViArFi yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Terang Bulan ala ViArFi, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Terang Bulan ala ViArFi enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Terang Bulan ala ViArFi sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Terang Bulan ala ViArFi memakai 18 jenis bahan dan 10 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Enak banget, Empuk, lembut, bersarang, Anti gagal!, ini percobaan pertamaku lho..Cobain deh😘 #5resepterbaruku #menujuRamadhan #byResepIbuNdari #DirumahAja

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Terang Bulan ala ViArFi:

  1. Bahan Adonan
  2. 250 gr Tepung terigu (bogasari)
  3. 4 sdm Gula pasir (secukupnya)
  4. Sejumput garam
  5. 3 sdm susu bubuk putih (dancow)
  6. 250 ml air biasa (suhu ruangan)
  7. 7-8 sdm margarin cair (Blueband)
  8. Bahan ragi
  9. 50 ml air hangat
  10. 1 sdm ragi (fermipan)
  11. 1/2 sdm gula pasir
  12. Topping
  13. Olesan margarin (blueband)
  14. Messes
  15. Susu kental manis
  16. Keju
  17. Warna Adonan (Optional)
  18. Secukupnya pewarna makanan (kupu-kupu) : hijau,merah,ungu,biru

Langkah-langkah untuk membuat Terang Bulan ala ViArFi

1
Siapkan bahan bahan semuanya, cetakan, dll
2
Cara mengaktifkan Ragi : masukkan fermipan, air hangat, dan gula. Kocok rata, pastikan sampai ada buih/busa ya. Tunggu sampai mengembang.
Terang Bulan ala ViArFi - Step 2
3
Cara buat bahan adonan : masukkan bahan2 adonan, seperti tepung terigu, garam, gula, susu bubuk, aduk rata. Lalu tambahkan air sedikit demi sedikit, aduk dan kocok sampai rata. Setelah itu masukkan bahan ragi yang telah mengembang ke dalam adonan. Lalu aduk lagi sampai rata. Setelah itu, masukkan margarin. Aduk dan kocok sampai rata.
Terang Bulan ala ViArFi - Step 3
4
Tutup adonan menggunakan kain bersih/piring hingga tertutup rapat selama 30-40 menit.
5
Setelah itu mengembang, aduk adonan hingga buih2 menghilang.
Terang Bulan ala ViArFi - Step 5
6
Panaskan api (kecil sekali), pastikan cetakan adonan dalam kondisi yang panas, cetakannya tidak perlu di oles margarin ya!
Terang Bulan ala ViArFi - Step 6
7
Masukkan adonan ke dalam cetakan, lalu tekan di tengah2 adonan untuk membuat pinggirannya.
8
Jangan di tutup dulu, tunggu hingga setengah matang, setelah adonan setengah matang taburi gula pasir secukupnya.
Terang Bulan ala ViArFi - Step 8
9
Tutup adonan sebentar saja, sampai adonan basah menghilang. Pastikan matang yaa
10
Lalu tiriskan dan beri margarin dalam keadaan panas. Lalu beri topping.

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Martabak Mini 🍰🍰

Martabak Mini 🍰🍰

Ini martabak mini abstrak namanya 😁 topingnya pun ecer2an kemana-mana πŸ˜… maklum bocah rempong,senengnya ikutan bantuin emaknya walaupun jadi berantakan dimana-mana πŸ˜‚ Tapi ga apalah,yang penting happy.Resepnya saya liat di facebook mba andi ismayasari..martabaknya empuk anak2 suka banget 😊 maafkan kalau bentuknya masih ga karuan...masih amatir soalnya πŸ˜‚

Martabak Telur Mini

Martabak Telur Mini

Martabak telur ala saya sesuai stok bahan dikulkas aja😁🀭

Martabak tahu simple

Martabak tahu simple

Martabak tahu simple bahan mudah πŸ‘Œ

Martabak pandan teflon

Martabak pandan teflon

Seratnya masih absurb πŸ˜…πŸ˜… Tapi kenyal dan lembut teksturnya walaupun didiemkan berjam-jam. Membuat martabak teflon berbeda tingkat kesulitannya dengan martabak mini. Pengocokan dan setting besar kecil api kompor sangat berpengaruh. Semua resep tetap saya arsipkan di sini , sbg dokumentasi saya β€œjatuh bangun” di dapur. Next, pasti akan coba bikin lagi Source: Anisa Festi’s kitchen #martabakmanislingga #martabakmanisteflon #GoDa_TeflonAkuDong #Cookpadcommunity_jakarta #Cookpadcommunity_borneo

7 porsi
Terbul teflon

Terbul teflon

Ngintip2 resep2 di cookpad dan akhirnya pengen nyoba

3 porsi
Martabak manis

Martabak manis

Bebakingan martabak manis untuk cemilan sore ini .. 😍 .⁣⁣ Martabak Manis Mini⁣⁣ Resep nya mak fridajoincoffee⁣⁣ . Resepnya udh yang paling pas nih.. enak..

Martabak Lenggang

Martabak Lenggang

Assalamu'alaikum. Hari ini buat camilan martabak lenggang buat kiddoz. Saya buat 3 rasa (coklat : ceres, kuning : keju, original : coklat oreo). Oia, saran saya kalau mau pakai isian selai coklat atau ceres, lebih baik di isi pada saat kue tidak panas lagi agar coklatnya tidak meleleh.

Martabak Ayam

Martabak Ayam

Saya dapat resep ini dari youtube KokikuTV dengan sedikit modifikasi. Aslinya martabak daging cincang a la Farah Quinn tapi dagingnya saya ganti dengan ayam 🐣 #scb_ayam #scb_camilan

Martabak Mie Instan

Martabak Mie Instan

Cemilan favorit keluarga nih.. selalu suka ga pernah bosen..πŸ˜ŠπŸ˜ŠπŸ˜ŠπŸ˜πŸ‘Œ bikinnya mudah, bahan-bahannya juga praktis dan ekonomis yah.. yuk dicoba #MauBelajarMoto

Martabak lipat

Martabak lipat

Martabak

262. Martabak Mie by Uliz Kirei

262. Martabak Mie by Uliz Kirei

#pejuanggoldenapron2 #kapsulajaib #resepterbaruKu Hari ini Aq buat cemilan iseng yang dapat dijadikan lauk juga ya πŸ˜ƒ Cara membuatnya sangat mudah gak pake ribet dengan bahan baku yang tersedia dalam kulkas kamarKu πŸ˜ƒ Yukzzz cobain kreasi resep terbaruKu dirumah ya πŸ˜ƒ Happy for cooking always 😘

4 porsi
30 menit
Martabak Mie Sederhana

Martabak Mie Sederhana

Hampir 2 pekan #dirumahaja memaksaku buat muter otak bikin cemilan.. kuy ah 😁

3 Orang
Martabak Manis

Martabak Manis

2 porsi teplon kecil
Martabak mercon isi daging ayam & bakso sapi

Martabak mercon isi daging ayam & bakso sapi

Martabak pedas nampoll 🀯

Martabak Tahu

Martabak Tahu

Saya suka banget makanan ini .ah saya suka apa saja..tahu tempe sayur dan daging πŸ˜‚

4-5oranv