Terang Bulan / Martabak Manis

Dipos pada May 8, 2022

Terang Bulan / Martabak Manis

Anda sedang mencari inspirasi resep Terang Bulan / Martabak Manis yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Terang Bulan / Martabak Manis yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Terang Bulan / Martabak Manis, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Terang Bulan / Martabak Manis enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Terang Bulan / Martabak Manis adalah 3-4 teflon 18cm. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Terang Bulan / Martabak Manis sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Terang Bulan / Martabak Manis memakai 18 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Pertama kalinya nyoba bikin Martabak manis a.k.a Terang Bulan. Alhamdulillah rasanya enak dan orang rumah pada bilang "Enak!" :) ini resepnya saya nyontek resep bunda Lutfiana Kusumawardani. Nama kita sama Bun, bedanya saya Luthfi aja plus pake 'H' 😅😁

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Terang Bulan / Martabak Manis:

  1. Bahan kering
  2. 250 gram tepung terigu (saya segitiga biru)
  3. 4-5 sdm gula pasir
  4. 1/2 sdt baking powder
  5. 1/2 sdt baking soda
  6. 1/2 sdt fermipan (ragi instant)
  7. 1/2 sdt vanili bubuk
  8. Sejumput garam
  9. Bahan basah
  10. 2 butir telur (kocok lepas)
  11. Bahan lainnya
  12. 300-350 ml air matang
  13. Secukupnya gula pasir untuk taburan
  14. Secukupnya margarin untuk olesan
  15. Topping
  16. Secukupnya meses coklat
  17. Secukupnya susu kental manis
  18. Sesuai selera (boleh keju, kacang dan lainnya)

Langkah-langkah untuk membuat Terang Bulan / Martabak Manis

1
Ayak terigu dalam wadah, campurkan seluruhnya sisa bahan kering. Aduk merata.
Terang Bulan / Martabak Manis - Step 1
Terang Bulan / Martabak Manis - Step 1
2
Buat lubang di bagian tengahnya, masukan air matang sedikit demi sedikit, hingga dirasa airnya pas. Adonan tidak terlalu encer atau terlalu kental. Jika dirasa sudah pas, boleh stop airnya ya bun. Aduk dengan whisk hingga lembut dan tidak bergerindil.
Terang Bulan / Martabak Manis - Step 2
3
Tutup adonan dengan kain bersih selama 1 jam. Lalu masukan kocokan telur, aduk kembali hingga rata.
Terang Bulan / Martabak Manis - Step 3
4
Panaskan teflon hingga benar-benar panas. Saya pakai teflon 18 cm. Masukan adonan secukupnya, tidak terlalu banyak atau terlalu sedikit. Masak dengan api yang paling kecil. Tunggu hingga muncul gelembung-gelembung, taburkan gula pasir secukupnya kemudian tutup.
Terang Bulan / Martabak Manis - Step 4
Terang Bulan / Martabak Manis - Step 4
5
Tunggu hingga atasnya kering dan tidak lengket, angkat. Selagi panas, olesi margarin dan beri topping sesuai selera. Potong bagian tengahnya dengan pisau, lalu tumpuk.
Terang Bulan / Martabak Manis - Step 5
Terang Bulan / Martabak Manis - Step 5
Terang Bulan / Martabak Manis - Step 5
6
Potong-potong sesuai selera, sajikan hangat.
Terang Bulan / Martabak Manis - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Terang Bulan Tape

Terang Bulan Tape

Coba-coba bikin terang bulan pakai teflon aja ternyata bisa,, lumayan buat cemian Work From Home

2 buah
Terang bulan oreo

Terang bulan oreo

Lagi punya stock oreo sisa satu bungkus. Mau dibikin cemilan buat si kecil ku. Dan jadilah terang bulan oreo seadanya 😄 #PejuangGoldenApron2 (Minggu ke-8)

Martabak telur sayur

Martabak telur sayur

Karena kemarin sudah buat adonan kulit nya, kini saat nya membuat adonan isinya. Martabak ini bisa buat camilan juga bisa buat lauk, sengaja saya tambahkan banyak sayur agar menanbah gizi pada anak-anak.

Martabak manis

Martabak manis

Resep ini aku dapet dari kak tasyi athasyia

Martabak Tahu

Martabak Tahu

Ini cemilan yang paling favorit selalu saya bikin😍😍

Kulit martabak teflon isi tahu

Kulit martabak teflon isi tahu

Kata suami rsanya sma kayak martabak yang dijual kaki lima😁, jangan menilai dri segi luarnya aja ya mantul.

Martabak telor

Martabak telor

enak baru tau kalau bkin martabak telor di tumis setengah matang biar gak meleber pas di taro di kulit lumpia baru di goreng suami suka enak bisa jadi camilan atau lauk pas makan katanya. #JadiPejuangGoldenApronLagi #paporitnyasipapa #authorsbandunghebring #cookpadcommunity_bandung #bandungrecook_tutirhyt Source:tutirhyt

Martabak Manis Eggless

Martabak Manis Eggless

Assalamualaikum. Dulu pernah bikin martabak manis yang akhirnya gak kemakan. benar2 gagal total. Padahal ngebayangin si abang2 tukang martabak kayaknya gampang bangeettt. terus kepengen gitu kan bikin sendiri tapi gagal😌. Dipertengahan tahun ini saya bergabung sama komunitas clover. Waktu itu ada tantangan Pancake dan si martabak manis ini termasuk pancake. sudah pede banget bikin pakai bunga telang supaya warna birunya alami, eh gagal juga. gak kemakan juga🤣. Setelah itu sudah gak pernah nyobaaa lagi. Putus asa ceritanya. Tapiiiiii bulan desember ini di komunitas clover ada program bedah resep, nah berarti ini makanan memang bukan cuma saya yang merasa kesulitan bikinnya🤣buktinya nih ini menjadi tema bedah resep kedua setelah bolu kukus😅. setelah menimbang nimbang, memilah memilih ribuan resep, saya tertarik sama martabak manisnya mba Winda's Kitchen. Resepnya simple dan bahannya sedikit. jadi kalo gagal gak sedih2 amat😛. Ini merupakan salah satu makanan yang saya pengen buat sendiri dan yeayyy akhirnya bisa😍. #PejuangGoldenApron2 #DariPengenJadiBisa #Beres_MartabakManis #BeresClover #cookpadcommunity_Merauke #tidaksekedarmemasak #cookingwithhearteatingwithlove #SatuResepSatuPohon #TeamTrees

Martabak shanghai

Martabak shanghai

Bosen dengan tahu...tempe...perkedel...bakwan....ini cobain resep ini...enak n gurih... source : phesi esterju youtube. #PejuangGoldenApron2

12 bh
Martabak manis lembut

Martabak manis lembut

Ini kali kedua saya posting resep martabak manis. Awalnya saya membuat martabak manis karena pak su yang lebih memilih sarapan berupa penganan yg bagi saya adalah cemilan. Karena sering membuat martabak manis saya jadi suka eksplor hingga menghasilkan martabak manis seperti yang saya inginkan. Martabak manis yang ini teksturnya lembut bahkan jika telah dingin sekalipun akan tetap lembut.

Martabak Nasi aka Fritata

Martabak Nasi aka Fritata

Pagi semuaaaa... bingung lagi mau buat apa tuk sarapan pagi yang menunya selalu itu dan kembali ke itu lagi...Hari ini terlintas dalam kepala pengen buat yang satu ini... and this is my first trial...syukurnya anak2 suka and gak protes...jadinya berani deh nulis disini...siapa tau pada pingin coba and anak2 juga ikutan suka... lets cook guys... #PejuangGoldenApron2 #sarapanpagi #gakpakailama #happycooking

37. Martabak Tipis Kering

37. Martabak Tipis Kering

Camilan favorit suami ini (perasaan semua favorit 🤣). Hujan2 dirumah pas cuti kemarin suami minta dibeliin martabak tipis kering. Bunda langsung jawab, no no, aku buatin aja lah daripada jajan, yakan? Oke deh ini resep menurutku pas crispy nya dan hasilnya buanyak hahaha sampe mblengeerrr2 deh. Yuk bikin sendiri! #PejuangGoldenApron2 #martabaktipiskering #martabakmanis #martabakteflon

6 loyang
Martabak manis/ terang bulan teflon

Martabak manis/ terang bulan teflon

Berhubung lagi stay at home karena corona iseng-iseng buat ini, aku lihat di salah satu youtube(lupa namanya), selamat mencoba

2 porsi
Martabak mini citarasa😁😁

Martabak mini citarasa😁😁

#Weekendchallenge menggambarkan aku banget.. Aku yg suka ber eksperimen😃😃

10 lembar
Martabak mini rumahan

Martabak mini rumahan

dikarenakan cuaca sedang turun hujan. Perut ini berontak ingin cemilan 🤭😁

70. Martabak Lipat Keju

70. Martabak Lipat Keju

#CookpadCommunity_Depok #PejuangGoldenApron3 #RecookDepok_teflon